Penjelasan mengenai perawatan tanaman bayam sebagai berikut:
Penyiraman
Penyiraman dilakukan 2 kali sehari,yaitu pagi dan sore atau disesuaikan dengan kondisi tanmanan dan media tanam,media tanam harus slalu lembab,terutama sebelum benih berkecambah atau pasca penebaran benih.
Penyiangan Gulma
Penyiangan adalah pembersihan areal dari rumput liar atau gulma.Barsihkan rumput yang ada disekitar tanaman dengan cara mencabutnya.Keberadaan rumput akan mengganggu pertumbuhan tanaman karena rumput tersebut turut serta dalam menyerap unsur hara yang sebenernya diperuntuhkkan bagi tanaman bayam.
Pemupukan Susulan
Untik memenuhi kebutuhan unsur hara tanaman,pupuk susulan perlu diberikan.Gunakan pupuk kandang yang dihaluskan dengan cara diayak dan taburkan secara merata pada tanaman.Penaburan sebaiknya dilakukan pada sore hari ketika daun tanaman bayam dalam kondisi kering,tujuannya agar pupuk jatuh ke tanah dan tidak menempel pada daun tanaman.
Pengendalian Hama dan penyakit
Dalam budidaya tanaman sayuran tentunya tidak lepas dari serangan hama dan penyakit,dimana serangan hama penyakit ini berpotensi menurunkan hasil produksi bahkam menggagalkan panen.
Nama:Putri Sekar Wangi
Npm:120020148
Kelompok 3 PTI
0 Komentar